Kasus kriminalisasi yang menjerat dua aktivis pembela hak asasi manusia, Fatia Maulidiyanti dan Haris Azhar telah sampai pada proses persidangan ke-28 dengan agenda tuntutan pada Senin (13/11/2023). Jaksa Penuntut Umum membacakan tuntutan pidana 4 tahun penjara untuk Haris Azhar...
Pernyataan Sikap Koalisi Serius Revisi UU ITE Terkait Tuntutan Pencemaran Nama Baik Terhadap Aktivis Pembela HAM
- November 15, 2023
- Advokasi dan Kampanye